Alasan Lagu Arijit Sings “Tum Hi HO” diGemari oleh Banyak Kalangan, yang Belum Diketahui oleh Publik


       Sejak dirilisnya lagu Tum Hi Ho pada April 2013 yang merupakan original soundtrack dari Film Aashiqui 2. Lagu ini disenandungkan dengan sangat penuh penghayatan oleh Arijit Singh, yang merupakan salah satu penyanyi India yang mempunyai alunan suara yang merdu dan indah, saat menyanyikan lagu Tum Hi Ho memadukan suara lembut, nada tinggi dan rendah yang sangat sesuai sehingga tidak heran kalau banyak penggemar dari berbagai pelosok daerah bahkan dunia yang sangat menyukai dan terlena akan lagu romantis penuh Cinta ini.

        Bukan hanya daerah Bombay yang sangat populer akan lagu ini namun dari berbagai daerah di dunia lagu ini sangat hits didengarkan baik dari kalangan anak-anak, remaja hingga orang dewasa. Oleh karena itu Bombay sangat patut berbangga karena Lagu Tum Hi HO telah dinobatkan sebagai lagu yang sangat terbaik soal pengarasemen lagu dan liriknya. Ab Tum Hi Ho (kini hanya kamu) Zindagi Ab Tum Hi Ho (kehidupanku kini hanya kamu seoarang) ini adalah salah satu penggalan lagu yang sangat rilis dari seluruh dunia yang telah dinyanyikan dengan penuh penghayatan jiwa oleh Arijit Singh.

        Namun tahukah Anda bahwa disamping lagu ini sangat digemari oleh setiap khalayak ramai ternyata tidak hanya lantunan merdu yang didengarkan dari lagu ini. Terdapat hal lain yang membuat para pendengar sangat menikmati dan mengahayati akan lagu Tum Hi Ho ini, Berikut penjelasannya :

1.    Menghidupkan Jiwa
       Para pendengar jika mendengarkan lagu Tum Hi Ho hal pertama yang timbul dalam benak hati dan perasaan kita adalah kenyamanan ntah dari mana datangnya. Seakan jiwa kita hanyut melebur dengan perasaan bahagia. Tanpa kita sadari bahwa lagu Tum Hi Ho telah menghidupkan jiwa kita, menghidupkan jiwa para pendengar dengan lirik Hum Tere Bin ab Reh Nahin Sakte (aku tanpamu kini tak dapat hidup) Tere Bina Kya Wajood Mera (tanpamu apalah arti keberadaanku) untaian kata indah dari lirik Lagu Tum Hi HO telah menyentuh dan menghidupkan jiwa bagi para pendengarnya.

2.    Menambah semangat
       Siapa yang dapat menyangka bahwa lagu Tum Hi Ho dapat menambah semangat dan memebrikan pengaharapan bagi para pendengarnya. Pendengar yang meresapi lagu tersebut dengan penghayatan hati yang mendalam akan terbawa dalam alunan lirik yang begitu indah. Seseorang yang merasa putus asa dan putus pengharapan lantas lemahnya semangat hidup. Ketika mendengarkan lagu Tum Hi Ho dengen penuh penghayatan akan menambah semangat dan keinginan untuk berjuang.

3.    Memikat hati
       Lagu yang begitu nyaman adalah lagu yang menghanyutkan jiwa bagi para pendengarnya begitulah kenyataan dari lagu Tum Hi Ho yang disenandungkan oleh Arijit Singh dengan penuh penghayatan. Tak dapat dipungkiri bahwa laku ini sangat memikat hati terutama bagi para pemuda-pemudi yang sedang dilanda cinta yang mendalam. Tujhke Paake Adhoora na Raha (setelah mendapatkanmu diriku menjadi sempurna). Salah satu penggalan lirik lagu Tum Hi Ho yang danga memikat hati.

Baca Juga :

Kuliah Bikin Stres ? Ini Tips Mengatasinya
Demam Berdarah
Manfaat Mangga Muda

        Itulah alasan mengapa lagu Tum Hi Ho sangat digemari dari berbagai penjuru dunia. Baca terus berita kami semoga bermanfaat

Silahkan bagikan

Previous
Next Post »

4 komentar

Click here for komentar
28 Januari 2017 pukul 02.44 ×

bener banget.. lgu penenang pikiran.

Reply
avatar
Unknown
admin
30 Mei 2017 pukul 21.13 ×

saya jual syair lagu lebih bagus dari TUM HI HO, asli karya anak Bangsa Indonesia
kirim ajj pesan di wall

Reply
avatar
Unknown
admin
9 Juni 2017 pukul 19.25 ×

Syair apa gan, terdengar keren banget
Karya anak bangsa lagi gan :)
wah bisa nih ...

Reply
avatar

Silahkan berkomentar dengan bijak sesuai topik, Mohon maaf komentar dengan nama komentator dan isi komentar yang berbaru P*RN*G*R*FI, OB*T, H*UCK, J*DI dan komentar yang mengandung link aktif, Tidak akan di tampilkan! ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment